BN No. 520  TANGISAN SAKIT DAN SEDIH

Partangisan Do Hape (BL No. 357)

D = Do      4/4

1      Tangis, sakit dan sedih dalam dunia fana

Duka lara dan pedih sering datang bersama

Kematian pasti tiba bagi umat manusia

Semua harus menerima upah dosa manusia

 

2     Tak terhindar darimu ajal kematianmu

Harus menerimanya untuk masuk ke Surga

Iman, pengharapan kita, kehidupan yang kekal

Yang menjadi penghiburan bagi orang beriman

 

3      Jangan lagi bersedih yang mengikut Penebus

Walau hatimu pedih, Surga ada untukmu

Meski kita meninggalkan milik kita di dunia

Kita akan menerima sukacita yang baka

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.