Jesus Parmahani (BL No. 797)
F = Do 3/4
1 Yesus Gembalaku, tolonglah hambaMu di jalanku
‘Ku datang padaMu dan anak-anakku
Memuliakan namaMu ya, Tuhanku
2 Tuhan Maha Kudus, b’ri damai umatMu
Dan rahmatMu, Kau mati sengsara
Menebus manusia dari semua dosa dan neraka
3 Kristus Imam Besar, jamuanMu besar
Surga senang, kami yang sengsara
Dari dunia fana dengarkanlah Tuhan doa sembah
4 Kristus yang terbesar, pembela yang setia
Maha Kuasa firmanMu ya, Tuhan
Memanggil umatMu mengikut jalanMu ke rumahMu
5 Tanamkan ya, Tuhan di hati umatMu
S’lalu tekun memuji namaMu
Semua jemaatMu, nyanyikan namaMu, Haleluya